Jumat, 21 Januari 2011

TANAMAN BONSAI KHAS ASIA

Bonsai adalah seni karena membentuk tanaman yang kerdil dan memeliharanya hingga beberapa puluh tahun lamanya memerlukan ketrampilan dan keuletan tersendiri sehingga kekerdilan pohon bonsai dapat dipertahankan. Tetapi sayangnya tidak semua tanaaman / pohon dapat dibonsai atau dapat dipertahankan kekerdilannya. berikut kami sampaikan beberapa jenis tanaman khas Asia yang telah sering dibonsai :
  1. Beringin ( Ficus benyamina, ficus Varigata, dsb )
  2. Getah Perca ( Ficus Elastica )
  3. Lo ( Fiscus Glomerata )
  4. Kawista ( Feronia Lucida, F. Elephantum )
  5. Sawo Kecik ( Manilkara Kauki )
  6. Cerme Belanda ( Eugenia Uniflora )
  7. Jeruk Kingkit ( Triphasia Aurantiola )
  8. Juwet ( Eugenia Cumini )
  9. Asam ( Tamarindus Indica )
Dan masih banyak lagi yang bisa kita temukan disekitar rumah kita, apalagi kalau kita bisa " berburu " sendiri sambil menjelajahi alam pegunungan tapi ingat, kita haruslah bijaksana saat mengambilnya agar tidak mengganggu kestabilan alam dengan merusaknya. Oke, selamat Berburu . . . 

0 komentar: